PURBALINGGA__Upacara penutupan TMMD Sengkuyung tahap lll Kodim 0702/Purbalingga tahun 2019 seolah menjadi hiburan tersendiri bagi warga Masyarakat khususnya di Desa Tunjungmuli Kecamatan Karangmoncol Kabupaten Purbalingga.(31/10). Tak hanya peserta upacara dari militer yang ikut terlibat dalam kegiatan tersebut, siswa sekolah dari …
TMMD Bangun Jalan Penghubung Desa Ujungnegoro dengan Windurojo
Pekalongan – Jalan tembus sepanjang 1.267 meter berhasil dibangun oleh Kodim 0710/Pekalongan bersama warga Desa Ujungnegoro Kecamatan Kesesi melalui Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Sengkuyung III tahun 2019. Jalan makadam yang di bangun tersebut melintasi area persawahan, sehingga selain …
Bazzar Dan Pasar Murah ikut Meriahkan Penutupan TMMD Tunjungmuli
Purbalingga – Pelaksanaan upacara penutupan TMMD Sengkuyung Tahap III Kodim 0702 Purbalingga turut dimeriahkan pula dengan digelarnya bazzar dan pasar murah di lokasi penutupan upacara TMMD di Lapangan Desa Tujungmuli, Kecamatan Karangmoncol. Barang-barang atau produk yang dijual di bazzar dan …
Jalan Penghubung Dua Desa Rampung di Kerjakan, TMMD Resmi di Tutup
Pekalongan – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) sengkuyung Tahap III Tahun 2019 di yang di Desa Ujungnegoro Kecamatan Kesesi Kabupaten Pekalongan resmi di tutup oleh Dandim 0710/Pekalongan Letkol Infanteri Arfan Johan Wihananto, Kamis(31/10/2019). Dengan mengusung tema “Melalui TMMD Kita …
TMMD Sengkuyung Tahap III Kodim 0702/Purbalingga tahun 2019 resmi di tutup
PURBALINGGA__Pelaksanaan upacara penutupan TMMD di wilayah Kodam IV/Diponegoro secara serentak resmi ditutup,(31/10). Hal yang sama juga dilaksanakan di wilayah Kodim 0702/Purbalingga yang melaksanakan program TMMD Sengkuyung Tahap III tahun 2019 di Desa Tunjungmuli Kecamatan Karangmoncol Kabupaten Purbalingga. Tanda selesainya kegiatan …
Ada Pelayanan Kesehatan dan KB Gratis Di Penutupan TMMD
PURBALINGGA__Pada kegiatan penutupan TMMD Sengkuyung Tahap III Kodim 0702/Purbalingga tahun 2019 di Desa Tunjungmuli Kecamatan Karangmoncol Kabupaten Purbalingga juga digelar kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis melalui program POSBINDU dan pemasangan alat kontrasesi KB Implant melalui pelayanan program TNI Manunggal KB kes, …
Inilah Sasaran Non Fisik TMMD Sengkuyung Brebes Dan Peresmian Fisik
Brebes – Selain sasaran fisik atau pembangunan infrastruktur, TMMD Sengkuyung III Tahun 2019 yang dilaksanakan secara teknis oleh Kodim 0713 Brebes lintas sektoral, adalah membangun non fisik masyarakat Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah. Non fisik dimaksud adalah …
Sembako Pasar Murah Penutupan TMMD Sengkuyung Brebes, Ludes
Brebes – Acara penutupan TNI Manunggal Membangun Desa Sengkuyung Tahap III Tahun 2019, Kodim 0713 Brebes di Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, juga diwarnai dengan pasar murah. Dibenarkan Ketua Persit KCK Cabang XXIII Brebes, Ny. Reva Faisal …
Atensi Dan Harapan Pangdam IV Diponegoro Dalam Penutupan TMMD Sengkuyung Brebes
Brebes – Menutup TMMD Sengkuyung III di lapangan Desa Jipang, Kecamatan Bantarkawung, Kabupaten Brebes, Jawa Tengah, Dandim 0713 Brebes, Letkol Infanteri Faisal Amri, SE, menyampaikan permintaan maaf Pangdam IV Diponegoro, Mayjen TNI Mochamad Effendi, SE, MM. Kamis (31/10/2019). “Apabila dalam …
Danrem 071/Wijayakusuma : TMMD Mempercepat Pembangunan dan Meningkatkan Kesejahteraan Masyarakat
Cilacap – TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) dalam progresnya adalah untuk percepatan pembangunan didaerah pedesaan khususnya daerah yang tergolong tertinggal/miskin, terisolasi/terpencil, daerah perbatasan dan daerah kumuh perkotaan serta daerah lain yang terkena dampak bencana alam, dan guna meningkatkan kesejahteraan masyarakatnya. …